Paket Diving 4 Hari 3 Malam Di Karimunjawa

Daftar Isi
Paket diving di Karimunjawa adalah sebuah program liburan menarik dari kami untuk anda yang hobi dengan aktivitas menyelam. Dalam kegiatan ini kalian dapat berinteraksi langsung dengan biota laut seperti karang, ikan karang, penyu, lobster, kima, dll. Nikmatilah pengalaman seru bersama kami dan pemandu selam bersertifikat. Rincian dari paket diving selama 4h3m di Karimunjawa akan kita jabarkan sebagai berikut :

diving di karimunjawa

Fasilitas Diving 4h3m

  1. Tiket kapal penyeberangan Jepara - Karimunjawa PP
  2. Welcome drink dan snack
  3. Makan 9x
  4. Transportasi ke penginapan/ taksi lokal
  5. Penginapan 3 malam
  6. Retribusi
  7. Pelampung
  8. Tour leader/ koordinator
  9. Tour Diving Private, meliputi:
  • Kapal wisata termasuk bbm dan crew
  • Wetsuit
  • Weight belt
  • BCD
  • Tabung selam + extra tabung cadangan
  • Regulator set
  • Masker kacamata
  • Fin/ kaki katak
  • Dokumentasi underwater

Susunan Acara Selama 4 Hari

Hari 1:

12.30-13.30 = Peserta tiba di pantai Kartini Jepara
13.30-14.00 = Siap-siap di Express Bahari
14.00-16.00 = Jepara-Karimunjawa (Express Bahari)
16.00-16.30 = Perjalanan ke penginapan
16.30-17.00 = Santai (welcome drink, snack)
17.00-18.00 = Menikmati Sunset
18.00-18.30 = Pulang penginapan
18.30-19.30 = Isoma (dinner)
19.30-Hari 2 = Bebas

Hari 2:

07.00-08.00 = Persiapan ke laut (breakfast)
08.00-12.00 = tour laut diving 1
12.00-13.00 = Bakar ikan di pinggir pantai (lunch)
13.00-17.00 = tour laut diving 2
ket: spot terdiri dari beberapa kapal karam dan beberapa terumbu karang di sekitar karimunjawa
17.00-18.00 = Pulang penginapan
18.00-19.00 = Isoma (dinner)
19.00-hari 3 = Bebas

Hari 3:

07.00-08.00 = Persiapan ke laut (breakfast)
08.00-12.00 = tour laut diving 3
12.00-13.00 = Bakar ikan di pinggir pantai (lunch)
13.00-17.00 = tour laut diving 4
ket: spot terdiri dari beberapa kapal karam dan beberapa terumbu karang di sekitar karimunjawa
17.00-18.00 = Pulang penginapan
18.00-19.00 = Isoma (dinner)
19.00-21.00 = Jalan-jalan ke pusat belanja souvenir khas Karimunjawa
21.00-hari 3 = Bebas

Hari 4:

07.00-08.00 = Persiapan (breakfast)
08.00-10.30 = Tour darat jalan-jalan ke bukit love
10.30-11.00 = Pulang penginapan
11.00-12.00 = Persiapan pulang
12.00-12.30 = Perjalanan ke dermaga
12.30-13.00 = Siap-siap di Express Bahari
13.00-15.00 = Karimunjawa-Jepara (Express Bahari)
15.00 = Tiba di Jepara, Acara selesai

* Acara dapat berubah menyesuaikan kondisi di lapangan

Biaya Paket Diving 4 Hari 3 Malam

Ada beberapa hal yang mempengaruhi biaya paket karimunjawa ini diantaranya jumlah peserta, jenis kapal, penginapan, spot penyelaman itu sendiri. Jadi silahkan konsultasikan kebutuhan anda dan kami siap memberikan penawaran harga terbaik.

Selain paket diving 4 hari 3 malam diatas, kami juga memiliki penawaran lain bagi anda yang tidak memiliki banyak waktu untuk liburan yaitu paket diving 3 hari 2 malam.

7 komentar

Selamat datang di Biro Wisata Kurnia Karimunjawa Tour Travel, Silahkan Bertanya Disini
Comment Author Avatar
hryo
26 Maret 2012 pukul 00.56 Hapus
ini brangkatny dari kartini ato tanjung mas? susunan acara ama keterangannya beda tu :)
kapan ada trip diving lagi?..sy mau dong..tp lom pernah diving :s
Comment Author Avatar
27 Maret 2012 pukul 13.35 Hapus
berangkatnya dari kartini pak. trip diving bisa dilaksanakan sewaktu-waktu pak. Jangan khawatir soal belum pernah diving karena disana akan ada trainer diving yang sudah berpengalaman. kalau bapak berminat bisa menghubungi saya di 08562708097. Makasih ;-)
Comment Author Avatar
deboy
17 Juli 2012 pukul 01.56 Hapus
hotel / homestay apa? ac or non ac?
Comment Author Avatar
18 Juli 2012 pukul 00.33 Hapus
kalo hotel/homestay disana banyak. tinggal pilih pak. biasanya kalo homestay tdk ada AC, sedangkan hotel ada AC.
Comment Author Avatar
wawan
30 Agustus 2012 pukul 17.04 Hapus
Bila berangkat dari Semarang, dengan paket diving 4D3N jadi berapa biayanya ?
Untuk tinggal di hotel tambah biaya berapa ?
Dan sayangnya yang diving hanya aku seorang, sedang nyonya pengin ikut snorkelling saja, bisa diatur pak untuk hal ini ?
Rencana mau ngambil besok tanggal 27 October 2012
Comment Author Avatar
28 September 2012 pukul 07.07 Hapus
@wawan: untuk lebih jelasnya silahkan hubungi saya langsung mas wawan:
- 085225965955 (Telkomsel)
- 087832042888 (XL)
- 08562708097 (Indosat)
Comment Author Avatar
24 Agustus 2017 pukul 00.20 Hapus
Ini postingan lama semya ya
WhatsApp Kami