Gambar 1.1 karimunjawa |
Tempat wisata Karimunjawa merupakan salah satu kepulauan yang terletak di wilayah Jepara. Keindahannya sangat mempesona dan menarik untuk dikunjungi. Karimunjawa berlokasi di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Berada di pesisir pantai utara pulau jawa ini telah ditetapkan menjadi Taman Nasional dengan hamparan air laut jernih kebiruan dengan pantai pasir putih serta kekayaan terumbu karang memanjakan mata wisatawan. Angin sepoi-sepoi dan suasana yang masih asri menjadi alasan mengapa wisatawan betah disana.
Bila anda berpikir untuk liburan ditempat seru wisata Karimunjawa bisa menjadi referensi bagi anda. Tempat satu ini juga cocok bagi kamu yang gemar backpacker ketika liburan. Terlebih bila berlibur bersama teman-teman pasti sangat menyenangkan dan seru sekali. Wisata Karimunjawa memang digandrungi para backpacker, terlebih bagi mereka pelajar atau mahasiswa. Meskipun Jepara memiliki banyak objek wisata namun keindahan wisata Karimunjawa tetap memiliki daya tarik tersendiri yang membuat wisatawan selalu ramai berdatangan.
Gambar 1.2 wisata karimunjawa |
Selain menawarkan keindahan lautnya wisata Karimunjawa juga memiliki keindahan wisata darat yang tak kalah memukau wisatawan. Wisatawan dapat mengunjungi wisata darat Karimunjawa setelah puas mengunjungi wisata lautnya. Harga Wisata Karimunjawa terjangkau semakin mudah ditemukan dari berbagai biro tour Karimunjawa.
Booking wisata Karimunjawa juga tidak begitu mudah dan tidak begitu sulit. Booking jauh-jauh hari lebih aman daripada booking mepet dan tidak dapat tiket kapal penyeberangan akhirnya rencana wisata pun gagal.
Karimunjawa merupakan salah satu sasaran wisatawan domestik maupun luar negeri. Wisatawan yang sudah pernah ke Wisata Karimunjawa pasti lebih memilih memilih merencanakan jauh-jauh hari jika ingin liburan ke Karimunjawa. Karena jika tidak booking jauh-jauh hari kita akan kehabisan tiket kapal penyeberangan sedangkan syarat utama liburan kesana adalah tiket kapal penyeberangan.
Selain itu faktor cuaca juga harus diperhatikan ketika anda akan memutuskan untuk mengambil cuti dan booking paket wisata Karimunjawa jauh-jauh hari. Karena cuaca adalah faktor penting dalam terlaksananya wisata ke Karimunjawa maka carilah informasi bulan apa saja yang bagus untuk mengunjungi wisata Karimunjawa agar cuti yang anda ambil tidak sia-sia.
Gambar 1.3 sunset karimunjawa |
Penginapan di wisata Karimunjawa juga rawan penuh jika booking paket wisata mepet kadang wisatawan ingin menginap hotel dilarikanke homestay karena memang banyak wisatawan ingin berlibur ke wisata Karimunjawa.
Rencana awal berlibur ke wisata Karimunjawa tetap ada jika sudah booking jauh-jauh hari, karena banyak wisatawan gagal liburan karena tidak mendapatkan tiket kapal penyebrangan ataupun penginapan habis.
Itu karena mereka mengira bahwa menuju ke Karimunjawa cukup mudah sehingga mereka menyepelekan dan booking nya mepet-mepet hari H liburan, padahal sangat rawan untuk mendapatkan tiket kalau seperti itu jadi yang rugi diri sendiri gagal liburan ke karimunjawa gara-gara booking nya mepet dengan hari H.
Jadi memang ingin berlibur ke Karimunjawa harus bookin jauh-jauh hari supaya tidak terjadi yang tidak di inginkan seperti kehabisan tiket, tidak kebagian penginapan dll.
Posting Komentar untuk "DILEMA MERENCANAKAN TRIP WISATA KE KARIMUNJAWA"
Selamat datang di Biro Wisata Kurnia Karimunjawa Tour Travel, Silahkan Bertanya Disini